Pages

Showing posts with label Geolistrik. Show all posts
Showing posts with label Geolistrik. Show all posts

Tuesday, 26 April 2016

FOTO-FOTO KEGIATAN SURVEY GEOLISTRIK

geolistriklombok.blogspot.co.id
Tim Geolistrik

 Beberapa Foto Tentang Sebagian Kegiatan Survey Geolistrik di Beberapa Lokasi di Lombok untuk Eksplorasi Air Tanah.

Tuesday, 29 March 2016

Mengenal Hidrologi dan Hidrologi Air Tanah

 
geolistriklombok.blogspot.co.id
Hydrological Processes - source : ozcoasts.gov.au

geolistriklombok.blogspot.co.id
Hidrologi (berasal dari Bahasa Yunani: Yδρoλoγια, Yδωρ+Λoγos, Hydrologia, "ilmu air") adalah cabang ilmu Geografi yang mempelajari pergerakan, distribusi, dan kualitas air di seluruh Bumi, termasuk siklus hidrologi dan sumber daya air. Orang yang ahli dalam bidang hidrologi disebut hidrolog, bekerja dalam bidang ilmu bumi dan ilmu lingkungan, serta teknik sipil dan teknik lingkungan.

Monday, 21 March 2016

Berbagai Metode Untuk Mencari dan Mendeteksi Adanya Sumber Air Tanah

geolistriklombok.blogspot.co.id
Survey Geolistrik


Berikut ini ada berbagai macam metode untuk mendeteksi adanya air tanah, baik dengan cara tradisional, maupun dengan cara yang lebih modern ( Metode Geolistrik ).  Metode denga cara tradisional masih banyak dipakai oleh sebagian masyarakat, walaupun tingkat akurasinya belum dapat dijelaskan secara ilmiah dan maksimal  dibandingkan jika kita menggunakan Metode Geolistrik.

Mengenal Akuifer dan Air Tanah

geolistriklombok.blogspot.co.id
Akuifer
geolistriklombok.blogspot.co.id
Akuifer

Akuifer adalah lapisan bawah tanah batuan berpori atau pasir  antara lapisan non-pori batuan (batu pasir, kerikil, atau batu kapur retak atau granit). Banyak orang cenderung berpikir akuifer sebagai

Tuesday, 15 March 2016

Analisa Geolistrik- Sangat Penting Dalam Proyek Pengeboran maupun Analisa Kestabilan Lereng

geolistriklombok.blogspot.co.id

http://geolistriklombok.blogspot.co.id/2016/03/analisa-geolistrik-sangat-penting-dalam.html
Team Geolistrik Lombok
Geolistrik adalah kegiatan survey pendahuluan yang dilakukan oleh tenaga ahli ( geologist ) yang sangat penting  sebelum dilakukan pengerjaan pengeboran, salah satu fungsinya adalah untuk mengetahui titik-titik yang potensial serta kedalaman untuk pembuatan sumur bor, sehingga dalam pelaksanaan pembuatan titik pengeboran bisa lebih maksimal dan efektif untuk terhindar dari kesalahan dan kegagalan, karena tingkat akurasi analisa Geolistrik bisa mencapai  90 % .

Monday, 14 March 2016

Mengenal Air Tanah dan Proses Siklus Air



GeolistrikLombok.blogspot.co.id
(sumber gambar : nationalgeographic.co.id)

Air adalah merupakan kebutuhan pokok manusia, kita masih bisa hidup beberapa hari tanpa makan, tetapi jika 2 hari saja tidak meminum air, besar kemungkinan kita akan mati karena dehidrasi. Sumber air yang kita minum umumnya berasal dari dalam tanah, yang kita ambil dengan berbagai cara, misalnya menimba, memompa dan sebagainya. Tetapi apakah kita sudah tahu dan memahami bagaimana dan apakah air tanah itu serta proses siklus air dan juga mutu air tanah dan juga

Friday, 11 March 2016

Geolistrik, Sejarah Perkembangan dan Manfaat

1. Pendahuluan
GeolistrikLombok.blogspot.co.id
Tim Survey Geolistrik



Geolistrik adalah suatu metoda eksplorasi geofisika untuk menyelidiki keadaan bawah permukaan  dengan menggunakan sifat-sifat kelistrikan batuan. Sifat-sifat kelistrikan tersebut adalah, antara lain. tahanan jenis (specific resistivity, conductivity, dielectrical  constant, kemampuan menimbulkan self potential dan medan induksi serta sifat menyimpan potensial dan lain-lain.